Kapolda Jatim Pimpin Upacara Pemuliaan Nilai Nilai Luhur Tribrata Pataka Polda Jatim "Tan Hana Dharma Mangrva"

    Kapolda Jatim Pimpin Upacara Pemuliaan Nilai Nilai Luhur Tribrata Pataka Polda Jatim "Tan Hana Dharma Mangrva"

    SURABAYA, - Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta Rabu (22/6/2022) pagi, di Lantai 2 Gedung Patuh Mapolda Jatim memimpin upacara pemuliaan nilai nilai luhur Tribrata, Pataka Polda Jatim "Tan Hana Dharma Mangrva".

    Kegiatan upacara pemuliaan nilai-nilai luhur Tribrata, pataka Polda Jatim "Tan Hana Dharma Mangrva" diikuti oleh wakapolda jatim dan seluruh pejabat utama Polda Jatim.

    Kegiatan ini merupakan tradisi tahunan dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara yang bertujuan untuk menyucikan nilai luhur Tribrata sebagai pedoman hidup anggota Polri.

    "Tan Hana Dharma Mangrva" merupakan bahasa Sansakerta yang berarti Tidak Ada Kebenaran Yang Mendua yang tertulis dalam Buku Sutasoma ciptaan Mpu Tantular, yang ditulis pada abad ke 14 masehi di masa Kerajaan Majapahit. Yang kalimat lengkapnya berbunyi Bhineka Tunggal Ika Tan Hana Dharma Mangrva.

    SURABAYA
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    14 Penumpang Kapal Tenggelam di Perairan...

    Artikel Berikutnya

    Sempat Kabur, DPO Asal Kejati Aceh Ditangkap...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hasil Hitung Cepat Pilwali Kota Kediri Vinanda-Gus Qowim Raih 57 Persen
    Hasil Quick Count Pilbup Kediri 2024, Pasangan Dhito-Dewi Unggul 56,94 Persen
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    KPU Kab Kediri Gelar Pemungutan Suara Untuk Pilkada Serentak 2024

    Ikuti Kami